Selamat Datang di
MIN 2 OKU

Mencetak generasi cerdas, berakhlak mulia, dan unggul dalam prestasi melalui pendidikan yang berkualitas dan inovatif.

Siswa Aktif

4

Alumni

0

Prestasi

2

Sambutan Kepala Sekolah

"Pendidikan adalah senjata paling mematikan di dunia, karena dengan pendidikan, Anda dapat mengubah dunia. Di MIN 2 OKU, kami berkomitmen memberikan pendampingan terbaik bagi putra-putri Anda untuk mengeksplorasi bakat dan minat mereka."

Dra.Hj.Agustina

Kepala Sekolah MIN 2 OKU

Baca Profil Lengkap

Berita Terbaru

08 Jan 2026
Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru

Link Pendaftaran Online https://forms.gle/KSfRGiMXHApo3QQP8...

Selengkapnya →
07 Jan 2026
Pagi ceria dan Upacara bendera hari pertama Semester Genap

Kegiatan diawali dengan pelaksanaan Upacara Bendera, dilanjutkan dengan doa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing sebagai ikhtiar ...

Selengkapnya →
07 Jan 2026
Rapat Awal Semester MI Negeri 2 OKU

Rapat awal Semester II Tahun 2026 dilaksanakan sebagai forum koordinasi awal pelaksanaan pembelajaran Semester Genap. Dalam rapat tersebut ditekankan ...

Selengkapnya →

Guru Kami

Ilman, S.Pd.I

Latifah Dwijaya Ardina, S.Pd

Annas Hadhitama, S.Pd.,Gr

Reni Endayani, S.Pd., Gr

Prestasi Terbaru

Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) Mata Pelajaran Matematika

2025 • Juara 3

Juara Turnamen Futsal

2025 • Juara 3